Pendidikan Nilai dan Karakter



COMPASSION
Belas Kasih

HUMILITY
Kerendahan Hati

INTEGRITY
Integritas

PEACE
Kedamaian

SERVANT LEADERSHIP
Kepemimpinan yang Melayani

Kenapa Harus Regina Pacis FMM Jambi?


  • Tenaga Pendidik dan Tenaga Kependidikan

    Kami memiliki tenaga pengajar yang sangat kompeten di bidangnya masing-masing.

  • Pelayanan Terbaik

    Kami mengutamakan kenyaman siswa dalam proses belajar mengajar. Kami juga melayani penerimaan siswa baru yang transparan dan objektif

  • Fasilitas dan Ekskul

    Fasilitas dan Ekskul Sekolah kami menyediakan fasilitas lengkap untuk menunjang proses pembelajaran dan juga ekstrakurikuler terapan untuk mendukung kemampuan dan kreatiffitas anak.

Advertisement
Slide background
Slide background
Slide background
Slide background

TK Xaverius 1

TK Regina Pacis berada di tengah Kota Jambi. Letaknya yang di tepi jalan Jl. Abdurahman Saleh No.20, Kec. Jambi Selatan, Kota Jambi, membuat TK Regina Pacis Jambi memiliki lingkungan yang asri dan segar karena dikelilingi oleh banyak pohon besar berusia ratusan tahun yang rimbun di tepian depannya. TK Regina Pacis juga mudah dijangkau oleh angkutan kota dan tentunya kendaraan pribadi.

Selengkapnya
Slide background
Slide background
Slide background
Slide background

SD Xaverius 1

SD Regina Pacis Jambi adalah karya pendidikan dari Kongregasi FMM yang berdiri sejak 1954. Pada awalnya, SD Xaverius I Jambi berlokasi di Jln. Pinang Masak 19, Jambi Karena kebutuhan pengembangan fasilitas rumah sakit Theresia dan sekolah itu sendiri, Sekolah pindah ke lokasi baru, di Jln. Abdul Rahman Saleh no. 20, The Hok, Kecamatan Jambi Selatan. Pembangunan gedung baru dimulai pada 2015 dan selesai pada 2016. Gedung baru diresmikan pada 13 Juli 2016 oleh Uskup Agung Keuskupan Palembang, Mgr. Aloysius Sudarso..

Selengkapnya



Visi

  • Menjadi institusi yang menumbuhkembangkan warganya.
  • Menjadi pribadi yang utuh berlandaskan semangat FMM ( Fransiskan Misionaris Maria ).

Misi

  • Memampukan warga untuk belajar secara holistik ( =’to learn how to learn’).
  • Menumbuhkembangkan potensi warga.
  • Menjadikan “pribadi yang tersedia bagi sesama” dan menghilangkan alienasi/keterasingan..
  • Berperan aktif dalam mewujudkan kebenaran, kebaikan dan keindahan, perdamaian, keadilan, dan keutuhan ciptaan..

Info Sekolah


Kunjungan Suster Pemimpin Regio Trinity Dan Dewan Regio Ke Sekolah TK / SD Xavarius 1 Jambi

Pada hari Rabu, 13 Maret 2024, Sr. Judith Yuen, FMM Pemimpin para suster FMM Regio Trinity berkunjun...

PERAN ORANG TUA DALAM PENDIDIKAN SEKOLAH DASAR

Benarkah banyak orang tua yang menginginkan anaknya unggul dan berprestasi? Pendidikan memiliki pera...

Semua anak berkembang sesuai karakteristik masing-masing

Semua anak adalah istimewa. Anak bertumbuh sesuai karakternya masing-masing. Mengapa ? karena anak s...

Polling


Bagaimana Menurut Anda Informasi Yang kami Sajikan?
Sangat Lengkap
Lengkap
Tidak lengkap
Sangat Tidak Lengkap

Lihat Hasil


Let's build our children's future together.